DEFINISI
Kesiapan peningkatan tidur diagnosa sdki merupakan diagnosa keperawatan yang ditegakkan pada pasien yang mengalami masalah keperawatan kesiapan peningkatan tidur.
Pola penurunan kesadaran alamiah dan periodic yang memungkinkan istirahat adekuat, mempertahankan gaya hidup yang diinginkan dan dapat ditingkatkan
TANDA DAN GEJALA
Gejala dan Tanda Mayor
Subjektif : Tidak ada
Objektif
- Mengekspresikan keinginan untuk meningkatkan tidur
- Mengekspresikan perasaan cukup istirahat setelah tidur
- Jumlah waktu tidur sesuai dengan pertumbuhan perkembangan
Gejala dan Tanda Minor
Subjektif : Tidak menggunakan obat tidur
Objektif : Menerapkan rutinitas tidur yang meningkatkan kebiasaan tidur
KONDISI KLINIS TERKAIT
- Pemulihan pada pasca operasi
- Nyeri kronis
- Kehamilan (periode prenatal/postnatal)
- Sleep apnea
Sumber:
Buku Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (SDKI) Edisi 1 tahun 2016. Dewan Pengurus Pusat PPNI. Jakarta.
Posting Komentar untuk "Kesiapan Peningkatan Tidur - Diagnosa SDKI"